ABSTRAK Hubungan Status Gizi Ibu Hamil Pre Operasi dengan Lamanya Hari Rawat Inap Pasca Sectio Caesarea Di Rumah Sakit Arsani Sungailiat Lilis Dwi Aryani Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Riskesdas tahun 2013 menggambarkan adanya risiko malnutrisi pada ibu hamil yaitu Kurang Energi Kronik (KEK) sebesar 24,2% yang bisa mengakibatkan risiko morbiditas dan mortalit…
GAMBARAN JENIS PERSALINAN DAN PERAWATAN PAYUDARA TERHADAP BENDUNGAN ASI PADA IBU POSTPARTUM 0-7 HARI DI RSUD BANGKA TENGAH TAHUN 2015 ABSTRAK XV + 44 Halaman + 5 Lampiran Latar belakang : Angka Kematian Ibu (AKI) salah satu indikator untuk melihat derajat kesehatan perempuan. Penyebab kematian ibu saat kehamilan 20%, persalinan sebesar 30% dan nifas sebesar 50%. Penyebab kematian ibu pal…
ABSTRAK Gambaran Pola Makan Pada Masyarakat Etnis Minangkabau Di Kota Pangkalpinang Ega Rani Agustira Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Etnis Minangkabau mempunyai pola makan tinggi lemak jenuh dan rendah sayur-sayuran serta buah-buahan. Oleh karena itu prevalensi penyakit jantung koroner (PJK) pada etnis Minangkabau di Sumatera Barat dilaporkan tertinggi di anta…
ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN GIZI SEIMBANG DAN KEJADIAN OBESITAS PADA PEDAGANG DIBANGKA TRADE CENTER (BTC) KOTA PANGKALPINANG Yohana Magdalena Siagian Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Masalah gizi pedagang masih merupakan masalah kesehatan masyarakat utama di Indonesia. Pravelensi masalah gizi di Indonesia mulai meningkat 42% menurut Asosiasi pedagang (2012) d…
GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG DISMENORHEA PADA MAHASISWI TINGKAT 1(SATU) POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG TAHUN 2015. Xvi+53 halaman+1 gambar+4 tabel+11 lampiran Dismenorhea merupakan rasa nyeri saat menstruasi yang mengganggu kehidupan sehari-hari wanita dan mendorong wanita untuk melakukan pemeriksaan atau konsultasi ke dokter, Dismenorhea juga bertanggung jawab atas ketidakhadiran saat…
Gambaran Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Bahaya Anemia Pada Kehamilan di Wilayah Kerja Puskesmas Gerunggang Kota Pangkalpinang Tahun 2015 xiv 7 bab + 53 halaman + 9 tabel + 4 Lampiran Berdasarkan Survey Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012 AKI di Indonesia masih cukup tinggi yaitu sebesar 228 per 100.000 Kelahiran Hidup, angka tersebut masih tertinggi di Asia. Penyebab terbesar k…
FAKTOR-FAKTOR PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI SUNTIK 3 BULAN PADA IBU-IBU PESERTA AKSEPTOR KB AKTIF DI KELURAHAN KAMPUNG KERAMAT TAHUN 2015 (Xv, 10 Tabel, 2 Gambar, 54 Halaman, 5 Lampiran) ABSTRAK Upaya pemerintah dalam menekan laju pertambahan penduduk adalah salah satunya dengan cara mengikuti program Keluarga Berencana (KB). Berdasarkan data di Kelurahan Kampung Keramat bahwa akseptor KB s…
ABSTRAK Gambaran Obesitas Sentral Pada Pegawai Pemerintahan Di Kantor DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung Rifka Nurfajriah [email protected] Obesitas telah menjadi masalah kesehatan dan gizi masyarakat dunia, baik di negara maju maupun negara berkembang. Prevalensi kegemukan (obesitas) di negara maju pada tahun 2009, terdiri dari 2.4% di Korea Selatan hingga 32.2% di Amerika…
GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA PUTRI TENTANG DAMPAK PERNIKAHAN USIA MUDA PADA KESEHATAN REPRODUKSI DI SMA MARIAYU KELAPA TAHUN 2015 67 halaman + 11 tabel + 10 lampiran Perkawinan usia muda terdiri dari dua kata, yaitu perkawinan dan usia muda. Usia muda menunjukan usia belia, ini bisa digunakan untuk menyebutkan sesuatu yang dilakukan sebelum batas usia minimal. Dengan demikian, pe…
ABSTRAK Pengaruh Penambahan Beras Aruk Terhadap Daya Terima Pada Pembuatan Roti tawar Venita Widyastuti Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Beras aruk adalah beras yang terbuat dari ubi kayu berbentuk butiran (granula). Produk ini masih dikonsumsi oleh sebagian masyarakat Bangka- Belitung, Beras aruk mengandung nilai gizi terutama kandungan energinya yang s…
Gambaran Pengetahuan dan Dukungan Tenaga Kesehatan Pada Pemberian ASI Eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Gerunggang tahun 2015 xvi + 45 halaman + 5 tabel dan 9 lampiran Cakupan ASI eksklusif di Indonesia sebesar 33,6. Rendahnya cakupan ASI eksklusif di Indonesia dapat meningkat angka kesakitan dan kematian bayi karena bayi yang tidak diberi ASI eksklusif cendrung akan lebih mudah tersera…
Gambaran Pengetahuan Ibu Tentang Perawatan Luka Perenium di RB HJ. S Tarigan Kota Pangkalpinang Tahun 2015 xviii + 58 Halaman + 7 Tabel + 7 Lampiran Persalinan seringkali mengakibatkan perlukaan jalan lahir. Salah satu diantaranya adalah terjadinya luka pada perineum. Luka Perenium adalah perlukaan perenium pada diafragma urogenitalis dan musculus lefator ani yang terjadi pada waktu persa…
ABSTRAK Gambaran Asupan Protein dan Lemak Pada Balita Stunting di Desa Puding Besar Kecamatan Puding Besar Kabupaten Bangka Bayu Mardiansyah Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Stunting merupakan gangguan pertumbuhan linier yang disebabkan oleh malnutrisi kronis. Prevalensi pendek di Bangka Belitung 35,5% tahun 2007 dan 29,0% tahun 2010. Data Kabupaten Bangka prevale…
ABSTRAK HUBUNGAN ASUPAN LEMAK TERHADAP TEKANAN DARAH PADA ANGGOTA ORGANISASI IKATAN KELUARGA MINANG PANGKALPINANG (IKMP) Nurcholis Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Latar Belakang Hipertensi adalah suatu keadaan dimana seseorang mengalami peningkatan tekanan darah diatas normal 140 mmHg yang mengakibatkan peningkatan angka kesakitan (morbiditas) dan angka kematian (M…
Asuhan Kebidanan Pada Remaja Nn.K Dengan Dismenorhea di BPS Sri Hartati Pangkalpinang Tahun 2015 (xi + 44 Halaman + Lampiran) Disminore adalah perasaan nyeri pada waktu haid dapat berupa kram ringan pada bagian kemaluan sampai terjadi gangguan dalam tugas sehari hari. Kejadian dismenore di tingkat provinsi kepulauan Bangka Belitung tidak dapat digambarkan, karena tidak adanya laporan lang…
PRESENTASI ORAL EFEKTIVITAS MEDIA LEAFLET TERHADAP PENGETAHUAN PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI DI PUSKESMAS MELINTANG
ABSTRAK GAMBARAN STATUS GIZI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH MENURUT UMUR PA MURID KELAS I-V DI SD THERESIA 2 KOTA PANGKALPINANG SULIAN Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Gizi menja dipenting bagi anak sekolah karena selain dapat meningkatkan kecerdasan anak juga dapat menunjang pertumbuhan secara fisik dan mental. Demi mendukung keadaan tersebut anak sekolah memerlukan…
ABSTRAK Hubungan Pengetahuan Gizi Terhadap Status Gizi Pesepak Bola SMA Negeri 1 Sungailiat Kabupaten Bangka Fahrizal Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang [email protected] Di dalam dunia pesepak bola tidak hanya teknik dasar, taktik, fisik, dan mental menentukan prestasi yang dapat diraih oleh tim sepak bola. Pengetahuan gizi khususnya untuk pesepak bola mempunyai peranan penting dalam penc…
ABSTRAK GAMBARAN PELAKSANAAN GOOD MANUFACTURING PRACTICE (GMP) DI INSTALASI GIZI RSUD DEPATI HAMZAH PANGKALPINANG PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG WAHYU FEBRIAN Poltekkes Kemenkes RI Pangkalpinang [email protected] Instalasi gizi RSUD Depati Hamzah Pangkalpinang merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan yang merupakan pelayanan penunjang medis yang dibentuk d…
ABSTRAK HUBUNGAN ASUPAN ENERGI DAN PROTEIN TERHADAP STATUS GIZI BALITA USIA 12-59 BULAN DI DESA PUDING BESAR KECAMATAN PUDING BESAR KABUPATEN BANGKA PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG FAUZI PoltekkesKemenkes RI Pangkalpinang [email protected] Berdasarkan Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2013, prevalensi sangat kurus secara nasional masih diatas standar yaitu 5,3%, walaupun t…