ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN PANGKALPINANG Karya Tulis Ilmiah, Juni 2015 MEILYA OSFIKA GAMBARAN PENGETAHUAN IBU AKSEPTOR KB TENTANG KONTRASEPSI TUBEKTOMI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANGKALBALAM KOTA PANGKALPINANG TAHUN 2015 XVII + 59 Halaman + 11 tabel + 9 Lampiran Tubektomi ialah suatu kontrasepsi permanen untuk mencegah keluarnya ovum dengan cara tindakan mengikat…
GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG MENSTRUASI PADA SISWI SD KELAS 5-6 DI SDN 68 PANGKALPINANG TAHUN 2015 xvi + 43 halaman + 6 tabel dan 9 lampiran Menstruasi diartikan perdarahan vagina secara berkala akibat terlepasnya lapisan endometrium uterus. Ada sebagian kecil mengalami lebih lambat dari itu, 13 – 15 tahun meski sangat jarang terjadi. Cepat atau lambatnya usia untuk mulai haid sangat dipeng…
Gambaran Pengetahuan Ibu Tentang Perawatan Luka Perenium di RB HJ. S Tarigan Kota Pangkalpinang Tahun 2015 xviii + 58 Halaman + 7 Tabel + 7 Lampiran Persalinan seringkali mengakibatkan perlukaan jalan lahir. Salah satu diantaranya adalah terjadinya luka pada perineum. Luka Perenium adalah perlukaan perenium pada diafragma urogenitalis dan musculus lefator ani yang terjadi pada waktu persa…
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG VITAMIN A DI KELURAHAN BUKIT MERAPIN WILAYAH KERJA PUSKESMAS GERUNGGANG TAHUN 2015 xvii + 53 Halaman + 9 Tabel + 5 Lampiran Vitamin A digunakan untuk pertumbuhan sel, jaringan, gigi dan tulang, perkembangan syaraf penglihatan, dan meningkatkan daya tahan tubuh terhadap infeksi. Berdasarkan Survey Demografi Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2012 untuk Angka…
Gambaran Pengetahuan Ibu Terhadap Pemberian MP-ASI pada Anak Balita Usia 6 sampai 24 Bulan di Wilayah Kerja Puskesmas Gerunggang xvi + 40 halaman + 7 tabel + 1 gambar + 5 lampiran ABSTRAK Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) adalah makanan atau minuman yang mengandung zat gizi, diberikan kepada bayi atau anak usia 6 sampai 24 bulan guna memenuhi kebutuhan zat gizi selain dari ASI. MP-ASI berup…
ASI Eksklusif adalah pemberian ASI pada bayi sampai usia 6 bulan tanpa tambahan cairan ataupun makanan yang lain. Menurut Profil Kesehatan Kota Pangkalpinang tahun 2013, Pencapaian indikator persentase bayi 0 – 6 bulan mendapat air susu ibu secara eksklusif (ASI Eksklusif) pada tahun 2013 sebesar 59,44% dari target sebesar 75%. Sedangkan capaian pada tahun 2012 sebesar 55% dari target se…
Gambaran Perubahan Berat Badan pada Akseptor KB Suntik DMPA di Klinik Bersalin Tarigan Kota Pangkalpinang Tahun 2015 xx + 52 halaman + 6 tabel + 1 gambar dan 11 lampiran Kontrasepsi suntik merupakan kontrasepsi yang populer di Indonesia, salah satunya yaitu Depo Medroksi Progesteron Acetat (DMPA). DMPA memiliki kelebihan dan kekurangan. Kekurangan dari kontrasepsi suntik DMPA adalah terga…
ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY S UMUR 24 TAHUN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SEKARBIRU TAHUN 2021 Wanita yang sudah menikah pada umumnya sangat mengharapkan kehamilan. Seorang wanita akan merasa bahagia dan bangga apabila mempunyai anak, melahirkan secara normal, dan melewati masa persalinan dengan aman, nyaman dan tanpa komplikasi. Agar sehat dan bahagia maka dibutuhkan persiapan dan pera…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Mei 2022 Rosalina Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. K Umur 35 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Kelapa Kabupaten Bangka Barat Angka Kematian Ibu di Indonesia tahun 2019 – 2020 mengalami peningkatan yaitu dari 4.221 kasus menjadi 4.627 kasus. Angka Kematian Ibu di Pr…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Mei 2022 Tiara Salsabila Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. D Umur 33 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Muntok Kabupaten Bangka Barat Masalah yang ditemukan dipuskesmas muntok terdapat 6 kematian bayi yaitu disebabkan karena 1 BBLR dari ibu yang anemia, KEK, dan umur ibu kurang d…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Mei 2022 Robbiatul Adawwiyah Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.S Umur 20 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Air Gegas Kabupaten Bangka Selatan Kehamilan adalah suatu proses fisiologis yang alamiah dan hamper dialami oleh setiap perempuan sehingga diharapkan proses yang dilal…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Mei 2022 Sindi Aditia Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. E Umur 27 Tahun di Puskesmas Sekar Biru Tahun 2022 Proses kehamilan, melahirkan, nifas, dan memiliki bayi merupakan hal yang fisologis bagi setiap perempuan. Keadaan fisiologis ini bisa saja menjadi patologis apabi…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES PANGKALPINANG LAPORAN TUGAS AKHIR, MEI 2022 Shelly Manora Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.Y Umur 26 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Kabupaten Bangka Barat Muntok 144 Hal + 5 Tabel + 6 Lampiran Kondisi kesehatan calon ibu pada masa awal kehamilan menjadi salah satu indikator keberhasilan pembangunan kesehatan dalam ra…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Mei 2022 Ririn Andini Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. E Umur 21 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Kelapa Kabupaten Bangka Barat Bidan sebagai salah satu tenaga kesehatan yang berkontribusi langsung terhadap penurunan AKI dan AKB di Indonesia. Asuhan kebidanan komprehens…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG LAPORAN TUGAS AKHIR, 28 APRIL 2022 Sheri Yuni Anggita Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.Y Umur 24 Tahun di Wilayah Kerja Puskesmas Muntok Kabupaten Bangka Barat Wanita yang sudah menikah pada umumnya sangat mengharapkan kehamilan. Seorang wanita akan merasa bahagia dan bangga apabila mempunyai ana…
DIPLOMA III JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES PANGKALPINANG Karya Tulis Ilmiah, Juni 2016 EKA PUTRI AGUSINA Hubungan Pengetahuan, Sikap dan Dukungan Suami dengan Unmet Need KB pada Wanita Pasangan Usia Subur di Wilayah Kerja Puskesmas Belinyu Tahun 2016 ABSTRAK xvi + 43 halaman + 13 tabel + 2 gambar + 12 lampiran Unmet Need KB adalah wanita subur yang menikah atau hidup bersama yang tida…
Prodi DIII Kebidanan Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang Karya Tulis Ilmiah, Juli 2016 Dewi Agustiarni 13240006 GAMBARAN PENGETAHUN IBU DAN STATUS GIZI PADA ANAK USIA 0-59 BULAN DI PUSKESMAS KELAPA TAHUN 2016 ABSTRAK ( xii + 58 halaman + 11 lampiran + 6 tabel + 3 gambar ) Status Gizi merupakan suatu tanda yang menyatakan bahwa seorang bisa dikatakan sehat atau sakit. Status gizi seorang…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, 4 Juni 2018 Dewi Siska Paradila Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. L Umur 24 Tahun di Poskesdes Tebing Wilayah Kerja Puskesmas Kelapa Kabupaten Bangka Barat Tahun 2018 V + 214 halaman + 26 tabel + 8 Lampiran Proses kehamilan, persalinan, nifas, dan bayi baru lahir merupakan suatu mata rantai yan…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Juni 2018 Risky Amita Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. Z Umur 19 Tahun di Poskesdes Tebing Wilayah Kerja Puskesmas Kelapa Tahun 2018 X + halaman + 5 tabel + 8 lampiran Mortalitas dan morbiditas pada wanita hamil dan bersalin adalah masalah besar di Negara berkembang. Di Negara miskin teru…
ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES PANGKALPINANG LAPORAN TUGAS AKHIR, JUNI 2018 Karnita Noviani Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. M Umur 33 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Kelapa Bangka Barat Tahun 2018 XIV + 249 halaman + 11 tabel + 23 lampiran Salah satu program Nawacita (program prioritas pemerintah) dibidang kesehatan adalah memperjuangkan penurunan angka …