(Archidendron clypearia) Terhadap Bakteri Staphylococcus aureus Pinsi Jayu Babeliana 184840123 Program Studi Farmasi Poltekkes Kemenkes Pangkalpinang ABSTRAK Latar Belakang: Infeksi yang disebabkan oleh bakteri Staphylococcus aureus salah satunya adalah terbentuknya jerawat. Salah satu tumbuhan yang dipercaya oleh masyarakat dapat mengobati jerawat adalah Daun Gribong (Archidendron clyp…