Mimpi memilih sang pemimpi, bukan sebaliknya. Sejak usianya lima tahun Lazlo Strange terobsesi dengan kisah Weep, kota yang hilang. Ketika kesempatan untuk mencari kota itu muncul di hadapannya, Lazlo memutuskan langsung menyambarnya sebelum dia kehilangan mimpi itu selamanya. Apa sebenarnya yang menimpa kota Weep dua ratus tahun lalu hingga memutus kota tersebut dari dunia luar? Jawab…