ABSTRAK DIPLOMA III KEBIDANAN PROGRAM STUDI KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG Laporan Tugas Akhir, Juli 2021 Siti Homina Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny. D Umur 23 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Air Gegas Tahun 2021 Angka kematian ibu merupakan salah satu indikator kesehatan suatu bangsa yang dapat terjadi pada kasus ibu maternal dan kasus reproduksi lainnya. Masalah kese…