1. Pada masa kehamilan Ny.”S” mendapatkan Asuhan Antenatal dengan baik dan melakukan kunjungan secara teratur ke poskesdes Melabun. Pada trimester pertama 1x kunjungan, pada trimester kedua 3x kunjungan, trimester ketiga 2x kunjungan. Pada kunjungan kedua didapatkan hasil pemeriksaan bahwa ibu mengalami anemia ringan tetapi masalah pada ibu tersebut belum teratasi dikarenakan ibu belum mela…