GAMBARAN CARA PERAWATAN BOTOL SUSU DAN MENCUCI TANGAN DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MELINTANG TAHUN 2015 ABSTARK (Xvi, 10 Tabel, 6 Gambar, 51 Halaman, 7Appendices) Pada saat ini di Indonesia, tepatnya di Kota-kota Air Susu Ibu (ASI) sudah banyak diganti oleh susu botol. Berdasarkan data MTBS 2008 menunjukan prevalensi diare 6,4% 0-12 bulan (Dinkes Kota Pangka…
TERAPI SPRITUAL DZIKIR DAN MUROTAL DALAM MENGONTROL PERILAKU KEKERASAN PADA KLIEN DENGAN MASALAH PERILAKU KEKERASAN DI UPTD RSJD PROVINSI BANGKA BELITUNG TAHUN 2022 Dicky Bagus Saputro Program Studi Diploma III Keperawatan Pangkal Pinang Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Ns. Tajudin, S.Kep, M.M Akhiat SKM, M.Sc ABSTRAK Perilaku kekerasan adalah suatu bentuk agresi atau keke…
ABSTRAK Pengkajian yang dilakukan penulis pada klien Tn. R ditemukan beberapa keluhan yang di dapat dari klien dengan mengatakan adanya benjolan pada abdomen bawah sebelah kiri dan turun sampai ke skrotum dan muncul ketika klien beraktivitas dan berdiri serta adanya rasa nyeri. Riwayat klien sakit hernia adalah 7 tahun yang lalu tapi klien baru merasakan nyeri satu bulan belakangan i…
ABSTRAK Klien mengalami Diabetes Mellitus dan Ulkus Diabetikum yang ditandai dengan badan terasa lemas pada klien, hasil pemeriksaan gula darah sewaktu pada pengkajian pertama yaitu 350 mg/dl tekanan darah klien 140/80 mmHg, suhu klien 36,6oC, frekuensi pernafasan klien 20 kali permenit, frekuensi denyut nadi klien 80 kali permenit, tingkat kesadaran klien composmentis, membran mukos…
LITERATUR REVIEW ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK PADA PASIEN STROKE DENGAN MASALAH HAMBATAN MOBILITAS FISIK TAHUN 2020 Siti Aisyah, Ns. Tajudin, S.Kep., MM , Akhiat SKM., M.Si (2020) Program Studi Keperawatan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Pangkalpinang Email : [email protected] Abstrak Latar belakang : Stroke adalah terputusnya aliran darah ke otak, umu…
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF KRONIK DENGAN MASALAH BERSIHAN JALAN NAPAS DI RUANG RAJAWALI RUMAH SAKIT BAKTI TIMAH PANGKALPINANG TAHUN 2019 Aprilia Mawarni, Abdul Kadir Hasan, Akhiat Jurusan Keperawatan, Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia Pangkalpinang G-Mail : [email protected] ABSTRAK Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) mer…
Asuhan Keperawatan Keluarga Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Pada Penderita Diabetes Mellitus di Wilayah Kerja Puskesmas Benteng Bangka Tengah Tahun 2019 Rando Erlangga, Erni Chaerani, Akhiat (2019) Program Studi Keperawatan Politeknik Kesehatan Pangkalpinang Email : [email protected] Diabetes Mellitus merupakan salah satu penyakit yang prevalansinya terus mengalami p…
ABSTRAK ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA TN. A DAN TN. S DENGAN MASALAH DEFISIT PERAWATAN DIRI PADA PENDERITA GANGGUAN JIWA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BENTENG BANGKA TENGAH TAHUN 2019 Riska Rismayanti, Erni Chaerani, MKM, Akhiat, SKM., M.Si Poltekkes Kementerian Kesehatan Pangkalpinang Email: [email protected] Gangguan jiwa merupakan salah satu bentuk penyimpangan emosi sehingga terj…
ASUHAN KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH PADA PASIEN DEMAM TIFOID DENGAN MASALAH HIPERTERMI DI RUANG ANGGREK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DEPATI HAMZAH PANGKALPINANG TAHUN 2019 Nur Dina, Abdul Kadir Hasan, SST, M.kes., Akhiat, SKM., M.Si. (2019) Program Studi Keperawatan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Pangkalpinang G-Mail : [email protected] ABSTRAK Demam tifoid adal…